Monday, October 7, 2019

Apa Yang Akan Terjadi Jika Channel Youtube Melewati Batas Waktu 12 Bulan

Akumautau7 - Apakah channel youtube kita sudah melewati batas waktu 12 bulan?. Jika Ya, apakah kita tidak bisa mengajukan monetisasi?. Percuma dong ngerawat channel sampai 1 tahun tapi akhirnya tidak bisa monetisasi dan menampilkan iklan. Masalah ini akan kita bahas di dalam artikel ini.

Youtube di Indonesia mulai mengalami perkembangan yang sangat pesat. Banyak orang yang mulai membuat channel sendiri dengan tujuan yang berbeda beda. Namun, ada satu hal yang menjadi tujuan dari sebagian besar konten kreator di youtube, tujuan yang paling realistis adalah monetisasi iklan. Monetisasi iklan adalah salah satu cara agar kita bisa mendapatkan uang dari youtube.

Baca juga:

  1.   Cara Melaporkan / Report Video Youtube di Android
  2.  5 Penyebab Penghasilan Adsense sedikit Bagi Kreator Pemula

Ada beberapa syarat yang harus dipenuhi sebelum bisa mengajukan monetisasi. Pertama, Channel yang kalian punya harus bebas dari pelanggaran Copyright. Jika melanggar copyright, bisa dipastikan channel kalian tidak bisa dimonetisasi. Kedua, mendapatkan 1000 subscriber. 1000 subscriber adalah jumlah yang sangat besar. Jika kita bukan seorang yang terkenal, mendapatkan subscriber adalah pekerjaan yang sangat sulit. Sebelum mencapai 1000 subscriber kita tidak bisa mengajukan monetisasi. Ketiga, 4000 jam tayang. Untuk mendapatkan 4000 jam tayang, kita perlu viewers untuk menonton video selama 240.000 menit. Jumlah ini juga bukan angka yang sedikit.

Lalu, apa yang akan terjadi jika kita tidak memenuhi syarat diatas selama 12 bulan?, apakah channel yang kita punya tidak bisa di monetisasi?. Jawabanya adalah Channel tetap bisa di monetisasi. Lalu apa yang berubah?, perubahan yang terjadi hanyalah di jumlah jam tayang. Jam tayang yang sudah kalian kumpulkan selama 12 bulan akan kembali ke angka 0. jadi, jika kalian bisa mengumpulkan 4000 jam tayang lagi kalian bisa mengajukan monetisasi ulang yang baru.

Itulah penjelasan tentang apa yang akan terjadi jika channel melewati batas waktu 12 bulan jika belum dimonetisasi. Semoga bermanfaat.

8 comments:
Write komentar
  1. Di kasih waktu 12 bulan lagi gan.
    Jadi kalau setiap 12 bulan belum bisa mencapai 4000 jam, nanti jam tayang di reset ke 0 lagi

    ReplyDelete
  2. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  3. Kalau subscriber nya harus mulai dari 0 lagi? Atau tetap terhitung sisa nambah. Atau gimana?

    ReplyDelete
  4. Channel punya saya udah 12 bulan hanya 2000 jam tayang tapi saya tetap upload ga nambah2 jam tayangnya malah berkurang, bagaimana solusinya Bang? Terus apakah saya harus ngulang dari awal? Aduh cape

    ReplyDelete
  5. Ngehitung jam tayangnya itu pas pertama kali buat youtube atau pas vdeo pertama diuplod?

    ReplyDelete
  6. punya ku enggak bang , lebih dari 12 bulan, gimana ya ?

    ReplyDelete
  7. aq sdh 12 bln terakhir cmn ngumpul 973.000 jam tyg ..aduhh gimns ini

    ReplyDelete

Labels